AmazingTomohon.com
Not everyone can see what you see
Jajaran Pemerintah Kota Tomohon hari Rabu 25/9/13 melayat dirumah duka Almarhum Arie Sompotan di Kelurahan Kakaskasen yang meninggal kemarin malam (24/9/13). Walikota Tomohon dalam sambutannya mengatakan almarhum yang adalah seorang pekerja seni khususnya seni budaya asli Minahasa adalah sosok yang bersahaja, suka bercanda dan sangat mencintai seni. Almarhum juga pernah beberapa kali menjadi dekorator bunga pada festival bunga internasional di Kota Tomohon serta menjadi juri di beberapa lomba-lomba bidang kesenian.
Sumber : Humas Pemkot Tomohon