Category: Reflection

Category: Reflection

Pembacaan Alkitab:  Mat. 22:15-22
03/05/2018 Reflection Administrator

RAJA SURGAWI DIUJI (3) Setelah Tuhan Yesus diuji oleh imam-imam kepala dan tua-tua tentang sumber kekuasaan-Nya, murid-murid orang Farisi dan para pendukung Herodes bertanya kepada-Nya tentang membayar pajak kepada Kaisar (22:15-22). Jika Tuhan Yesus mengatakan membayar pajak itu diperbolehkan, Dia akan diserang oleh semua orang Yahudi. Jika Dia mengatakan hal itu tidak boleh, para pendukung

Details
Pembacaan Alkitab: Mat. 22:1-14
03/05/2018 Reflection Administrator

RAJA SURGAWI DIUJI (2) Dalam berita ini kita akan melihat perumpamaan tentang perjamuan kawin yang tercatat dalam Matius 22:1-14. Ayat 2 mengatakan bahwa seorang raja mengadakan perjamuan kawin untuk anaknya. Raja di sini ialah Allah dan Putranya ialah Kristus. Perumpamaan ini menggambarkan bagaimana umat kerajaan akan ditanggulangi dengan ketat. Perumpamaan sebelumnya, perumpamaan kebun anggur  dalam

Details
Pembacaan Alkitab: Mat. 21:23-46
03/05/2018 Reflection Administrator

RAJA SURGAWI DIUJI (1) Peristiwa dalam pasal 21 terjadi selama minggu terakhir  hidup  Tuhan  di  bumi  (Yoh.  12:1). Dalam 21:23—22:46 Tuhan diuji dan diperiksa.  Kristus  adalah  Anak  Domba  Paskah  yang  sejati, sedangkan anak domba dalam Keluaran 12 hanyalah suatu lambang. Pertama-tama Tuhan diperiksa oleh imam-imam kepala  dan  tua-tua  (Mat.  21:23).  Tuhan  menjawab mereka  dengan  pertanyaan 

Details
Pembacaan Alkitab: Mat. 21:1-22
03/05/2018 Reflection Administrator

SAMBUTAN HANGAT BAGI RAJA SURGAWI, PEMBERSIHAN BAIT SUCI, DAN PENGUTUKAN POHON ARA Dalam berita ini kita akan membicarakan Matius  D 21:1-22 yang mencakup tiga masalah: sambutan terhadap Raja yang lemah lembut (ayat 1-11); pembersihan  Bait  Suci  (ayat  12-27);  dan  pengutukan pohon ara (ayat 18-22). Menurut  keempat  Injil,  Tuhan  Yesus  tidak melakukan hal-hal dengan maksud agar

Details
Eat n Drink 324 | Dia Tidak Pernah Terlambat
04/01/2017 Reflection Administrator

Edisi 2 Desember 2016 – Pembacaan Ayat Alkitab: 2 Ptr. 3 3:1 Saudara-saudara yang terkasih, ini sudah surat yang kedua, yang kutulis kepadamu. Di dalam kedua surat itu aku berusaha menghidupkan pengertian yang murni dengan peringatan-peringatan, 3:2 supaya kamu mengingat perkataan yang dahulu telah diucapkan oleh nabi-nabi kudus dan mengingat perintah Tuhan dan Juruselamat yang

Details
Eat n Drink 323 | Orang Benar yang Gagal
01/12/2016 Reflection Administrator

Edisi 1 Desember 2016 – Pembacaan Ayat Alkitab: 2 Ptr. 2 2:1 Sebagaimana nabi-nabi palsu dahulu tampil di tengah-tengah umat Allah, demikian pula di antara kamu akan ada guru-guru palsu. Mereka akan memasukkan pengajaran-pengajaran sesat yang membinasakan, bahkan mereka akan menyangkal Penguasa yang telah menebus mereka dan dengan demikian segera mendatangkan kebinasaan atas diri mereka.

Details
Eat n Drink 322 | Mengenal Tuhan melalui Alkitab
01/12/2016 Reflection Administrator

Edisi 30 November 2016 – Pembacaan Ayat Alkitab: 2 Ptr. 1:12–21 1:12 Karena itu, aku senantiasa bermaksud mengingatkan kamu tentang semuanya itu, sekalipun kamu telah mengetahuinya dan teguh dalam kebenaran yang telah kamu terima. 1:13 Aku menganggap sebagai kewajibanku untuk tetap mengingatkan kamu akan semuanya itu selama aku belum menanggalkan kemah tubuhku ini. 1:14 Sebab

Details